Tag Archives: catatan saya

Usulan Kepada Lembaga Perbankan Mengenai Kredit Pinjaman Modal Usaha Beternak Puyuh Petelur

Usulan, ya hanya usulan. Untuk dunia perbankan.
Apa didengar?

Didengar tidak didengar yang penting usul. Mengenai kredit pinjaman modal untuk usaha beternak puyuh petelur. Maksudnya kalau bisa biar sejahtera bersama-sama. Begitu.

Biarpun barangkali dianggap usulan yang sekedar karepe mbilung, ya tidak apa-apa to. Daripada disimpan jadi uneg-uneg yang bisa menyesakkan. Lebih baik dilepas saja, jadi tulisan. Baca lebih lanjut

Penyebab Kegagalan Beternak Puyuh yang Satu ini Sering Terjadi [Hati-hati]

Jika takut dengan akibat, berhati-hatilah pada sebab.

Pahitnya kegagalan, kadang bisa disamakan dengan pahitnya obat atau jamu untuk hidup lebih sehat. Walau manusiawi juga untuk mengeluh sakit ketika sebuah kegagalan menerpa.

Termasuk dalam usaha budidaya beternak puyuh. Inginnya meraup untung dan sukses. Namun bagaimana lagi jika kadang ada yang dipaksa untuk berhenti karena penyebab kegagalan yang satu ini. Baca lebih lanjut

Mengenal Komposisi dalam Pakan Puyuh Petelur

Mengenai syarat minimal komposisi pakan puyuh dalam postingan ini, saya ambil dari komentar Bp Puyuh Jepang di postingan terdahulu.

Berikut penjelasannya: Baca lebih lanjut

Cara Menentukan Puyuh Jantan dan Betina pada Umur 1 Hari Saat Menetas

Menentukan jenis kelamin puyuh pada umur satu tentu sangatlah penting. Untuk nanti dipilah mana puyuh betina untuk petelur, dan yang puyuh jantan. Beberapa diskusi di komentar-komentar mengenai hal ini sangatlah menarik untuk disimak. Bahkan untuk saya malah semakin menegaskan saya sebagai peternak puyuh.

Mengenai cara menentukan jenis kelamin ini, saya ambil dari komentar Bp Puyuh Jepang.
Sebagai berikut: Baca lebih lanjut

Benarkah Pakan Puyuh COMFEED Bikin Ukuran Telur jadi BeSAr KeCiL tidak Merata??

Puyuh sebagai salah satu hewan unggas ternakan, terhitung bertubuh kecil, bisa terbang, tapi hanya seperti meloncat. Biarpun begitu, sebagai makhluk hidup yang bahkan diambil hasilnya berupa telur (puyuh petelur), burung puyuh ini membutuhkan pakan. Coba kalau si puyuh ini tidak diberi pakan, berhari-hari, berminggu-minggu… Jangankan bertelur, bernyawapun sepertinya sudah tidak lagi.

Pada postingan ini, terutama masalah pakan puyuh, khususnya sekedar rasan-rasan tentang salah satu merk pakan puyuh, yaitu COMFEED. Saya ingin bercerita. Baca lebih lanjut

Apa Saja yang Dibutuhkan untuk Menulis

Yang dibutuhkan untuk menulis, tentu saja secara fisik adalah sarana dan prasarana. Pada jaman dahulu, dikenal adanya lontar, bahkan tulang unta. Lebih dahulu lagi, sekedar menuliskan di dinding batu. Coba buka-buka lagi atau ingat pelajaran sejarah.

Perkembangan jaman, kemudian dikenal adanya kertas sebagai bagian dari sarana menulis. Seiring kemajuan teknologi dan ilmu pengetahuan, hingga sekarang, menulis pun bisa di dunia maya. Di hamparan alam internet dengan segenap hiruk pikuknya. Baca lebih lanjut

Cara atau Langkah-Langkah Pemasaran Telur Puyuh [oleh Mas Maulana Ihsan]

Salam sejahtera.

Kali ini akan mengetengahkan tentang tip trik, kiat, atau cara memasarkan telur puyuh dalam dunia pemasaran telur puyuh. Bagaimana langkah-langkahnya? Baca lebih lanjut

Menengok Teknis Pembesaran DOQ Ayam Jawa / Kampung Super dengan Pemanasan Memakai Arang Kayu

Salam sejahtera
Salam bahagia

Beberapa hari tidak posting, rasanya seperti lama sekali. Ingin juga menulis dan sesering mungkin menulis. Tapi kadang ada beberapa hal yang menjadi kendala. Semoga tidak menjadi halangan untuk berbagi.

Kali ini, saya ingin sedikit bercerita, hasil dolan dari rumah tetangga. Yang mana tetangga saya ini baru mulai beternak ayam kampung super / ayam jawa super. Pemanasan pada saat pembesaran DOC ini menggunakan bahan bakar arang. Baca lebih lanjut

Sistem Pembelian Telur Puyuh: Pilih Butiran atau Kiloan?

Awal dulu beternak puyuh, oleh PT kemitraan, hasil telur puyuh dibeli dengan sistem butiran. Dalam satu ikat sejumlah 900 butir terhitung bijian. Akan tetapi sejak 2010 sistem pembelian dengan butiran dirubah menjadi sistem kiloan. Tentu saja menambah kerjaan petugas rutin (mandor dkk) di lapangan. Sebelum diangkut, ditimbang terlebih dahulu.

Sempat diterangkan dalam pertemuan kelompok, bahwa secara nasional memang pembelian yang lazim adalah dengan sistem timbangan. Begitu pula di blog lama, ada juga komentar yang menanyakan harga dengan hitungan kiloan.

Apa untung dan ruginya untuk peternak? Pilih dibeli dengan sistem butiran atau kiloan?

Baca lebih lanjut

Wow.. Unik.. Sebuah Blog Mengadakan Lomba Menulis Komentar [Hadiahnya Jutaan Rupiah lho..]

Unik… Kali pertama, kata itu yang bisa saya sampaikan, setelah membaca postingan sebuah blog. Kata selanjutnya bisa jadi: keren, menarik, dll.
Manakala, isi postingan ternyata pengumuman suatu lomba. Bukan lomba makan krupuk, lomba menulis… Tapi lomba menulis komentar. Wah… Wah… Wah… Berhadiah lagi.. Tak tanggung-tanggung, hadiahnya jutaan rupiah… menanti anda yang ikutan berkomentar… Baca lebih lanjut