Bahagianya para peternak unggas baik pedaging maupun petelur, ketika ada prediksi kenaikan harga di tahun depan 2012. Prediksi kenaikan harga yang 6% tentu kenaikan harga yang lumayan juga. Nyicil ayem. Penghasilan bisa nambah.
Tapi nanti dulu…
Pertama, ini baru prediksi. Walaupun toh melegakan juga.
Kedua, kalau harga pakan ternak ikutan naik yang bahkan membubung, kenaikan harga telur maupun dagingan, ya sama saja hitungan penghasilannya. Bisa-bisa malah menurun, jika naiknya harga pakan ketinggian membubungnya. Baca lebih lanjut